Untuk memberikan kesempatan yang seluas-luasnya kepada para Anda dan mempermudah proses rekrutmen maka kami telah menerapkan e-Rekrutmen. Aplikasi e-Rekrutmen terbuka sepanjang tahun, walaupun belum ada lowongan posisi yang dibuka. Sejak e-Rekrutmen diterapkan, kami tidak menerima pengiriman aplikasi lamaran kerja dalam bentuk paper based. Anda harus membuat akun pada aplikasi e-Rekrutmen untuk dapat melakukan registrasi dan menyusun cv guna dapat mendaftar pada lowongan pekerjaan yang tersedia. Informasi mengenai lowongan pekerjaan, faq, how to apply, dan status aplikasi lamaran, dapat anda akses 24 jam melalui https://karir.bpjsketenagakerjaan.go.id/rekrutmen.
BPJS Ketenagakerjaan telah mencanangkan visi untuk menjadi "Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) berkelas dunia, terpercaya, bersahabat dan unggul dalam operasional pelayanan." Misi yang harus dijalankan oleh BPJS Ketenagakerjaan adalah: Memenuhi perlindungan dasar bagi tenaga kerja serta menjadi mitra terpercaya bagi
- Tenaga Kerja: Memberikan perlindungan dasar yang layak bagi tenaga kerja dan keluarga.
- Pengusaha: Menjadi mitra terpercaya untuk memberikan perlindungan kepada tenaga kerja dan meningkatkan produktivitas.
- Negara: Berperan serta dalam pembangunan
Saat ini BPJS Ketenagakerjaaan membuka lowongan kerja untuk posisi:
Costumer Service (CS)
Tugas dan Tanggung Jawab
- Memberikan pelayanan yang cepat dan akurat kepada peserta terkait informasi program BPJS Ketenagakerjaan
- Menerima, menelaah dan menyelesaikan keluhan peserta
- Menerima, meneliti dan memproses berkas pengajuan klaim peserta
- Mengelola administrasi dokumen peserta
Persyaratan
- Pendidikan D3/S1 seluruh Jurusan
- IPK minimal 2.50 Skala 4.00
- Usia : - Belum berulang tahun yang ke 25 pada tanggal 31 Desember 2014 bagi D3 - Belum berulang tahun yang ke 27 pada tanggal 31 Desember 2014 bagi S1
- Belum menikah
- Berpenampilan menarik
- Tinggi badan : Pria 165 – 185 cm, Wanita 158 – 175 cm, dengan berat badan proporsional
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Mahir dalam mengoperasikan aplikasi komputer terutama MS Office dan MS Excel
- Pengalaman kerja pada job title sejenis merupakan nilai tambah
- Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja BPJS Ketenagakerjaan
- Bersedia menjalani ikatan kerja selama 2 tahun masa kerja pertama
- Bersedia tidak menikah selama 1 tahun pertama masa ikatan kerja
Benefit :
- Mendapatkan semua perlindungan dari program BPJS Ketenagakerjaan yaitu Jaminan Hari Tua, Jaminan Kematian, Jaminan Kecelakaan Kerja, dan Jaminan Pensiun.
- Mendapatkan fasilitas kesehatan, termasuk bagi Suami/ Istri dan anak jika telah memenuhi ketentuan untuk diperbolehkan menikah
- Status Pekerjaan : Karyawan Tetap
- Usia Pensiun 36 Tahun
- Memiliki kesempatan mendapatkan usia Pensiun 56 tahun jika lolos Seleksi Internal
- Penempatan seluruh wilayah Indonesia
Bagi yang memenuhi kriteria yang disebutkan silahkan mengisi formulir aplikasi melalui link apply berikut ini :
Apply Disini
(jika link rusak/tidak terbuka silahkan refresh beberapa kali sampai muncul tulisan "skip ad" di pojok kanan atas, lalu klik "skip ad" 2x)
(jika link rusak/tidak terbuka silahkan refresh beberapa kali sampai muncul tulisan "skip ad" di pojok kanan atas, lalu klik "skip ad" 2x)
Himbauan kepada seluruh pelamar Rekrutmen dan Seleksi Calon Karyawan BPJS Ketenagakerjaan:
- Untuk mengikuti seluruh tahapan rekrutmen dan seleksi calon karyawan, BPJS Ketenagakerjaan tidak memungut biaya apapun
- Email hanya memberikan notifikasi bahwa pengumuman telah diupload, untuk hasil kelulusan dan panggilan seleksi hanya bisa dilihat melalui menu notifikasi yang muncul apabila Anda login ke website e-Rekrutmen BPJS Ketenagakerjaan
- Apabila Anda menerima email yang berisi bahwa Anda lulus atau tidak lulus ataupun telepon yang mengatasnamakan BPJS Ketenagakerjaan terkait dengan proses seleksi, silahkan hubungi Contact Center BPJS Ketenagakerjaan di 500910
Belum ada tanggapan untuk "Lowongan Kerja BPJS Ketenagakerjaan September 2014"
Post a Comment
Komentar SPAM Tidak Akan di Tampilkan